Smaller Dots Pattern Image

Vol. 4 Garuda Pancasila Run

Dalam memperingati Garuda Pancasila sebagai lambang negara yang ditetapkan pada 11 Februari 1950, indovirtualrun.id menghadirkan tema khusus yaitu Garuda Pancasila.

Vol 4. Garuda Pancasila Run, hadir untuk menghasilkan kekuatan, persatuan, dan nilai-nilai Pancasila sebagai dasar kehidupan berbangsa para runners.

Melalui semangat tersebut, para finisher berlomba mendapatkan medali Garuda sebagai simbol nilai Pancasila.

Periode Pendaftaran
01 - 25 Jan 2026

Periode Lari
25 Jan - 11 Feb 2026

Pengiriman Race Pack
11 - 13 Feb 2026

Kategori Lari
5K, 10K